Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pancasila Dalam Nilai Nilai

PANCASILA DALAM NILAI NILAI
nilai dasar pancasila

pandangan hidup bangsa Indonesia, dasar negara Republik Indonesia dan Idiologi bangsa dan Negara Indonesia yakni PANCASILA. pancasila yakni sistem nilai (value system) yang merupakan kristalisasi nilai nilai luhur kebudyaan bangsa indonesia sepanjang sejarah.
Pancasila mengandung nilai Dasar,Instrumental,dan Praktis. Nilai nilai tersebut antara lain sebagai berikut.
1. Nilai dasar yakni asas asas yang diterima sebagai dalil yang kurang lebih mutlak. Nilai dasar kurang lebih meliputi kelima dasar pancasila yaitu Ketuhanan yang Maha Esa,Kemanusian, persatuan, kerakyatan,dan keadilan.
2. Nilai Inatrumental merupakan arahan, kebijakan, strategi, sasaran, serta lmbaga pelaksanaannya. hal yang menjadi nilai instrumental dari nilai nilai dasar pancasila yakni nilai nilai yang terdapat dalam undang undang dasar 1945.
3. Nilai praktis yakni nilai yang dilaksanakan dalam kenyataan. misalnya, nilai mudah dan nilai dasar pancasila yakni sebagai peraturan perundang permintaan yang berada dibawah Undang-Undang Dasar 1945 hingga norma norma lainnya yang hidup dan berlaku dalam masyarakat Indonesia.
Nilai nilai dalam pancasila merupakan sitem nilai yang melandasi Hak asasi manusia.






tags:
bahan pkn sma download
bahan pkn sma pdf
download rangkuman bahan pkn sma
bahan pkn sma kelas 10
download rangkuman bahan pkn sma pdf
bahan pkn sma kelas 12
bahan pkn sma kelas 11
rangkuman bahan usbn pkn sma pdf

Sumber http://www.panduankimia.net

Post a Comment for "Pancasila Dalam Nilai Nilai"